Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Alat Laboratorium Stainless Steel

Gambar
Dalam laboratorium baik laboratorium rumah sakit, laboratorium balai pengujian, laboratorium sekolah dan laboratorium kesehatan lainnya terdapat beragam peralatan yang umumnya terbuat dari bahan stainless steel. Mengapa bahan stainless steel dibutuhkan? Karena dalam laboratorium pengujian untuk segala keperluan kaitannya dengan bahan-bahan kimia, zat-zat serta senyawa yang memiliki kadar keras sehingga diperlukan peralatan yang tahan akan kondisi tersebut. Material stainless steel lah solusinya, di mana material stainless merupakan material yang kuat, kokoh, tahan lama, tahan karat seta memiliki ketahanan akan cairan atau zat kimia yang sering digunakan di laboratorium. Banyak sekali jenis peralatan stainless steel yang digunakan di laboratorium, salah satu contohnya adalah Cabinet Storage atau Lemari Penyimpanan. Merupakan lemari yang biasa digunakan sebagai tempat penyimanan bahan kimia, peralatan pengujian serta berkas-berkas penting. Keuntungan menggunakan lemari penyimpanan stain

Peralatan Dapur Restoran Stainless

Gambar
  Peralatan dapur memiliki beragam jenis terutama untuk peralatan dapur yang dipakai di restoran atau café. Setiap jenis peralatan memiliki bentuk dan fungsi yang berbeda-beda, begitu pula materialnya. Salah satu material yang sering digunakan adalah material stainless steel. Di mana material ini merupakan material berkualitas dan awet. Sehingga tidak jarang peralatan dapur stainless umumnya dapat dijumpai di dapur restoran yang penggunaannya secara terus menerus dan jangka panjang untuk mencuci, memasak, dan lain sebagainya. Mengapa alat dapur stainless steel? Karena bahan stainless steel merupakan bahan baja anti karat sehingga aman digunakan dalam memasak terutama di restoran yang kualitas makanan yang disajikan harus baik, bersih dan aman untuk menjaga reputasi restoran dan kepercayaan pelanggan. Adapun jenis-jenis peralatan dapur stainless steel yang sering digunakan di dapur restoran adalah sebagai berikut : Cabinet Stainless / Kitchen Set Stainless Cabinet Kitchen Set Stainless

Tipe – Tipe Material Stainless Steel dan Perbedaannya

Gambar
Peralatan stainless steel mungkin sudah tidak asing lagi bagi kita semua. Peralatan stainless banyak digunakan di beberapa tempat dan memiliki fungsi yang beragam, salah satunya yang sering menggunakan peralatan stainless untuk dapur atau peralatan masak memasak. Stainless steel merupakan bahan logam yang unggul digunakan untuk peralatan sehari-hari karena lebih aman jika digunakan untuk makanan (food grade), lebih tahan lama dan mudah dibersihkan. Namun tahukah anda bahwa material stainless steel memiliki banyak ragam? Jika anda jeli memperhatikan beberapa kode pada peralatan masak berbahan stainless. Ada stainless SS304, SS316, SS201, SS416 dan masih banyak lagi yang lainnya. Tipe dan kode stainless inilah yang menunjukan kualitas dari masing-masing bahan yang digunakan. Material stainless steel terdiri dari beberapa kandungan logam seperti kromium dan nikel. Di mana kromium memiliki fungsi untuk membantu mengikat oksigen ke permukaan dan melindungi oksidasi yang dapat menyebabkan ka